Kamis, 10 Maret 2016

Hay, ini adalah madu khas dari Sumber Podang yang berada di kawasan Kab. Kediri tepatnya di Desa Joho , Semen , Kediri . Madu ini adalah madu yang di hasilkan oleh lebah jenis APIS MELLIVERA dengan cara di gembalakan sesuai rotasi jenis musim bunga. Madu ini di kemas secara tradisional tanpa ada tambahan bahan yang lainya. Jadi, madu ini sangat aman dan cocok untuk kesehatan tubuh.
Madu asli sumber podang ini bisa anda dapatkan langsung di kawasan wisata sumber podang Kediri atau bisa pesan lewat facebook : Sunarwan Madu atau 0821 3111 4004 .
Atau beberapa agen yang ditunjuk.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar